Keberadaan alat - alat berat dalam dunia industri proyek berat memang merupakan suatu hal yang tak terhindarkan. Bagimana tidak? Hampir seluruh proyek besar yang ada pasti membutuhkan kerja alat-alat berat. Dalam dunia proyek-proyek konstruksi, manusia serta alat berat menjadi satu kesatuan yang saling berkaitan dan membutuhkan satu sama lain. Manusia dan alat berat bersama-sama bahu-membahu mengerjakan pekerjaan. Salah satu hal yang perlu diperhatikan adalah ketepatan dalam menggunakan alat berat. Seringkali banyak orang tidak menyedarai bahwa penerapan alat berat yang tidak tepat guna dapat menimbulkan pengeluaran biaya-biaya yang tidak seharusnya dikeluarkan.
Perjalanan panjang dalam bidang konstruksi sudah mengantarkan saya mengenal perusahaan distributor alat berat dan mesin genset, PT. Bima Sakti Utama. Perusahaan distributor tersebut menghadirkan produk-produk alat berat lengkap dengan beragam pilihan. Semuanya tinggal disesuaikan dengan kebutuhan maisng-masing konsumen. Salah satu alat berat yang sudah dan masih terus saya rasakan manfaatnya adalah Yutong YTQH 600. Alat berat Yutong YTQH 600 tersebut dapat dimanfaatkan dalam berbagai macam proyek konstruksi pemadat kokoh. Apabila tidak ada standar yang diharuskan, maka alat berat Yutong YTQH 600 mampu bekerja mencapai 600 t.m. untuk kapasitas pemadatan sendiri mampu mencapai angka 1200 t.m. hal tersebut tercapai jika dibantu dengan pendayagunaan gantry.
Alat berat pemadat Yutong juga memberikan performa terbaik dengan mendayagunakan mesin diesel Cummins 264 kw yang berstandar emisi GB II. Dengan standar emisi GB II tersebut, Yutong YTQH 600 menjadi lebih kuat, handal, ekonomis, dan tetap ramah lingkungan. Keramahan lingkungan tersebut yang menjadi keunggulan dari produk-produk yang disediakan perusahaan distributor yang berpusat di kawasan jalan Panglima Polim Raya Jakarta Selatan.
Tak hanya itu, alat berat juga dilengkapi dengan piranti pompa utama yang mempunyai efisiensi transmisi tinggi dan mempunyai variable 200 kw. Untuk ukuran alat berat pemadat, Yutong YTQH 600 sangat menakjubkan bukan?
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Response to "Bima Sakti Utama - Ingin proyek Lancar? Gunakan Yutong YTQH 600"
Posting Komentar